Daftar periksa kualitas cetak
Masalah kualitas cetak pada umumnya dapat diatasi dengan menggunakan daftar periksa berikut:
1.
|
Pastikan kertas atau media cetak yang Anda gunakan sesuai dengan spesifikasi. Biasanya, kertas yang lebih halus akan memberikan hasil yang lebih baik.
|
|
2.
|
Jika Anda menggunakan media cetak khusus misalnya label, transparansi, kertas mengkilat, atau kop surat, pastikan Anda mencetak dengan pengaturan jenis cetak.
|
|
3.
|
●
|
Periksa halaman Supplies status [Status persediaan] untuk mengetahui apakah persediaan hampir habis atau kosong. Informasi ini tidak tersedia untuk kartrid cetak non-HP.
|
|
●
|
Jika halaman ini tidak tercetak dengan benar, berarti masalah disebabkan oleh perangkat keras. Hubungi HP Customer Care [Peduli Pelanggan]. Lihat Layanan dan dukungan atau pamflet yang disertakan dalam kemasannya.
|
|
|
4.
|
Cetak halaman Demo dari HP ToolboxFX. Jika halaman tercetak, berarti masalah disebabkan oleh driver printer.
|
|
5.
|
Coba cetak dari program aplikasi yang berbeda. Jika halaman tercetak dengan benar, masalah disebabkan oleh program yang digunakan untuk mencetak.
|
|
6.
|
Hidupkan ulang komputer dan produk kemudian coba cetak lagi. Jika masalah tidak berhasil diatasi, gunakan salah satu opsi berikut:
|
|
HP CP1510 Daftar periksa kualitas cetak